Jumat, 25 Oktober 2013

SEBERKAS CAHAYA CINTA...???

Semesta dalam suatu perandaian dapat di renungkan dalm lingkup jagad raya . semesta yang terikat pada ruang dan waktu dan memberikan celah kepada manusia untuk brpikir tentang rahasia alam dan mempergunakan kreatifitas untuk memecahkan masalah dalam menentukan arah dan tujuan hidup nya.
Demikian hal nya dengan hidup manusia . kita lahir dalam suatu keluarga , yang tak menyadari awal dan akhir dari segalanya.kita di perlombakan dalam kanca pendidikan untuk meraih prestasi dalam meraup ilmu pengetahuan . pemikiran rasional yang mengantarkan pada hakikat hidup yang semestinya. Beranjak pada kedewasaan , kita mulai bertanya tentang, saipakahdiriku?  dimanakah aku?dan apa yang ada di dalam dan diluar diriku?

Berangkat dari kebutaan dan ketidaktahauan menuju seberkas cahaya , yang bersinar terang mewarnai perenungan akan kesadaran arti kebenaran. Di ibaratkan dengan bumi yang bulat namun berisi dan dapat mengajukan pertanyaan akan isi dan bentuknya. Begitupula hal nya dengan manusia yang terus menjawab ketidak tahuan dalam dirinya dan berangkat dengan hasrat kesadran akan diri dan tujuan hidup.

Selain itu  untuk mengeksplorasi pemikiran yang objektif pada diri , berawal dari rasa keingin tahuan terhadap sesuatu dan menemukan jawaban dari ketidak tahuan.terkadang kita merenung tentang awal dan akhir diri kita dan apa yang harus kita lakukan serta apa yang ada dalam diri kita.memikirkan sesuatu hal diluar dari kemampuan bukanlah hal yang salah ,karena berawal dari angan-angan yang tak mungkin sehingga menghasilkan kemungkinan yang tak terkira.

Sebagai mahluk sempurna ciptaan tuhan,bukanlah kesombongan,keangkuhan,yang patut kita tunjukkan ,melainkan kesempurnaan dari sikap itu sendiri dengan menginterpretasikan cinta kebenaran dan keadilan menuju seberkas cahaya yang kan selalu bersinar.

Dengan melihat judul di atas yang tersirat dalm akal rasional kita adalah apakah seberkas cahaya itu?seberkasa cahaya itu adalah apa yang ingin di gapai dalam pencapaian hidup ini???di dalam menemukan berkas cahaya terdapat banyak pengorbanan,tantangan,dan pertanyaan???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar